3 Jenis Peternakan yang Ada Di Indonesia
Jenis Peternakan di Indonesia – Kita ketahui bersama bahwa peternakan merupakan salah satu sektor pendapatan sebagian masyarakat indonesia. Dengan beternak, masyarakat terutama petani dapat menghidupi keluarganya. Umumnya petani yang beternak hidup damai di daerah pedesaan. Sektor peternakan juga berperan penting dalam pemasukan modal kas Negara. Sektor agribisnis menempati urutan terbesar ketiga dengan presentase 13,38 persen dan … Baca Selengkapnya