Tag: ternak kambing

  • 9 Jenis Kambing Yang Menghasilkan Susu

    9 Jenis Kambing Yang Menghasilkan Susu

    Jenis kambing penghasil susu – Dalam beternak kambing ada banyak sekali tujuan yang ingin dicapai, seperti memanfaatkan, daging, susu, kotoran, kulit dan lain lain. Untuk beternak kambing sebaiknya rencanakan tujuan akhir yang akan dicapai. Jika anda ingin beternak kambing yang bisa menghasilkan susu pilihlah kambing yang tepat, karena tidak semua jenis kambing dapat menghasilkan susu.…

  • Pakan Alternatif Yang Cocok Untuk Kambing

    Pakan Alternatif Yang Cocok Untuk Kambing

    Pakan Alternatif Yang Cocok Untuk Kambing – Pakan adalah hal yang wajib di miliki oleh seorang peternak, untuk memberi makan hewan ternaknya, tak terkecuali kambing. Kambing merupakan hewan ternak yang biasa di kembangbiakkan oleh petani, dan hewan tenak ini lumayan kecil jadi tidak terlalu repot jika mengembalanya, walaupun kecil, kambing juga memiliki daya konsumsi makanan…

  • Peluang Usaha Ternak Kambing Menguntungkan

    Peluang Usaha Ternak Kambing Menguntungkan

    Bisnis dan Cara Ternak Kambing Menguntungkan – Tenak kambing saat ini menjadi alternatif bisnis para pengusaha. Salah satu alasan untuk berbisnis ternak kambing adalah permintaan daging di pasaran yang semakin hari terus meningkat, lantaran populasi penduduk juga semakin banyak. Permintaan yang terus meningkat dan daging dari dalam negri tidak cukup untuk menyuplai, solusi negara kita saat…